Situs arsip pemko medan di retas

Situs arsip pemko kota medan di retas
Sabtu 26 september 2015 saat saya ingin membuka situs arsip yang tertaut di situs pemkomedan.go.id ternyata dikejutkan dengan sesuatu yang tidak biasa.
Situs arsip dengan domain http://arsip.pemkomedan.go.id telah di retas oleh orang atau sekelompok hacker.


mereka meninggalkan jejak dibagian tulisan dengan menyebut nama mereka "hacker sakit hati". Apa hackernya sakit hati?
Padahal beberapa bulan lalu situs web pemkomedan.go.id sempat juga di retas oleh hacker bahkan seluruh sub domainnya juga. Namun sudah berhasil diatasi maka dari itu sekarang situs pemko medan menjadi http://pemkomedan.go.id/new


Belum ada kepastian kapan situs arsip pemko medan ini mulai di retas.
Untuk sementara waktu pengunjung situs arsip pemko medan harus kecewa karena tidak bisa mendapat informasi mengenai arsip pemko medan. Ini pertanda bahwa sistem keamanan jaringan yang digunakan untuk mengelola situs pemkomedan masih rentan akan retas sehingga harus lebih ditingkatkan lagi, apalagi ini situs pemerintahan.
sampai tulisan ini diterbitkan keadaan situs masih dalam keadaan yang sama.
Mungkin saat ini pihak kominfo kota medan sebagai pengelola situs pemkomedan.go.id sedang memperbaiki.
Kita tunggu saja kabar selanjutnya semoga cepat diperbaiki dan tidak ada kejadian seperti ini terulang lagi.
Sekian informasinya, semoga bermanfaat.

0 Response to "Situs arsip pemko medan di retas"

Post a Comment

*Komentar Tanpa Moderasi*
Silahkan berkomentar yang sopan, tidak mengandung unsur sara, pornografi.
Jika blog ini membantu, jangan lupa like Fanspage dan Follow Google+
Terima kasih

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel